Artikel

Membawa Sepatu saat Bepergian

Written by admin.piisei May 27, 2019 0 comment

Saat bepergian keluar kota, kadang Anda perlu membawa lebih dari sepasang sepatu. Bagaimana cara menempatkan sepatu di dalam kopor yang telah dipenuhi baju ?

  1. Pisahkan sepatu didalam tas atau kantong tersendiri (dari kain atau plastik), agar sepatu tidak mengotori baju.
  2. Tempatkan kantong berisi sepatu di sudut-sudut kopor untuk mencegah baju kusut akibat terdindih sepatu.
  3. Satukan perlengkapan sepatu, seperti kaus kaki, stocking, spons pengganjal, dalam wadah yang sama.
  4. Bawalah sepatu yang terbuat dari bahan lembut (kulit, suede, atau kanvas) agar mudah dibersihkan dan nyaman dipakai.

Leave a Reply

Your email address will not be published.